About Us

Sebagai organisasi travelling yang serius dan bermula di awal tahun 1995 kami telah melakukan perjalanan ke hampir 200 negara di dunia ini untuk menikmati keindahan yang unik di setiap destinasi yang kami kunjungi. Kurang lebih organisasi kami memiliki 500 anggota, dimana sekitar 70% dari anggota adalah pemilik travel agency.

Awal yang baik di tahun 2019 kami sengaja menginformasikan pengetahuan kami kepada pembaca sebagai guide dalam berlibur nantinya. kami pun akan selalu memperbaharui pengetahuan serta trend saat ini.